10 Ayat Alkitab Tentang Kita Akan Dibangkitkan (Kebangkitan)

Kristenly.com – Banyak orang Kristen yang percaya bahwa penyelamatan Allah melalui Yesus Kristus, namun sedikit juga bisa membuktikannya. Hal ini sudah dijelaskan sendiri pada ayat Alkitab tentang kita akan dibangkitkan sama halnya seperti kebangkitan Tuhan di masa lalu.

Dalam Alkitab, kata kebangkitan sendiri sudah banyak muncul dalam kitab Yunani atau biasa disebut dengan Perjanjian Baru. Ketika orang sedang dibangkitkan, mereka akan hidup kembali dari kematian menjadi wujud yang sama.

Meskipun menggunakan bahasa asli yang sama, namun tidak ditemui kata kebangkitan di dalam kitab Ibrani atau biasa disebut dengan Perjanjian Lama. Ajaran tersebut sebenarnya sudah dijelaskan secara tersirat.

Lantas menjadi pertanyaan, dimana sebenarnya tempat orang yang sudah dibangkitkan. Jadi ada beberapa diantaranya akan hidup lagi di surga sebagai raja-raja. Namun ada juga kebangkitan berikutnya dan bisa saja menimbulkan wujud berbeda.

Baca juga: 10 Ayat Alkitab Tentang Pertolongan Tuhan dalam Kristen

Daftar Ayat Alkitab Tentang Kita Akan Dibangkitkan

ilustrasi Alkitab kita akan dibangkitkan
ilustrasi Alkitab kita akan dibangkitkan, sumber gambar: pexels.com

Bagi Anda yang masih penasaran dengan ajaran kebangkitan ini, bisa membaca ayat Alkitab tentang kita akan dibangkitkan seperti berikut ini. Tentunya bisa saja menambah keimanan dan kepercayaan kepada Tuhan Yesus.

1. 1 Korintus 6:14

“Allah, yang membangkitkan Tuhan, akan membangkitkan kita juga oleh kuasa-Nya.” (1 Korintus 6:14)

And God raised the Lord and will also raise us up by his power.” (1 Korintus 6:14)

2. Lukas 14:14

“Dan engkau akan berbahagia, karena mereka tidak mempunyai apa-apa untuk membalasnya kepadamu. Sebab engkau akan mendapat balasnya pada hari kebangkitan orang-orang benar.” (Lukas 14:14)

And you will be blessed, because they cannot repay you. For you will be repaid at the resurrection of the just.” (Lukas 14:14)

3. Roma 6:5

“Sebab jika kita telah menjadi satu dengan apa yang sama dengan kematian-Nya, kita juga akan menjadi satu dengan apa yang sama dengan kebangkitan-Nya.” (Roma 6:5)

For if we have been united with him in a death like his, we shall certainly be united with him in a resurrection like his.” (Roma 6:5)

4. Yohanes 6:40

“Sebab inilah kehendak Bapa-Ku, yaitu supaya setiap orang, yang melihat Anak dan yang percaya kepada-Nya beroleh hidup yang kekal, dan supaya Aku membangkitkannya pada akhir zaman.” (Yohanes 6:40)

For this is the will of my Father, that everyone who looks on the Son and believes in him should have eternal life, and I will raise him up on the last day.” (Yohanes 6:40)

5. 1 Tesalonika 4:16

“Sebab pada waktu tanda diberi, yaitu pada waktu penghulu malaikat berseru dan sangkakala Allah berbunyi, maka Tuhan sendiri akan turun dari sorga dan mereka yang mati dalam Kristus akan lebih dahulu bangkit;” (1 Tesalonika 4:16)

For the Lord himself will descend from heaven with a cry of command, with the voice of an archangel, and with the sound of the trumpet of God. And the dead in Christ will rise first.” (1 Tesalonika 4:16)

Baca juga: 15 Ayat Alkitab Tentang Waktu Tuhan

6. Daniel 12:2

“Dan banyak dari antara orang-orang yang telah tidur di dalam debu tanah, akan bangun, sebagian untuk mendapat hidup yang kekal, sebagian untuk mengalami kehinaan dan kengerian yang kekal.” (Daniel 12:2)

And many of those who sleep in the dust of the earth shall awake, some to everlasting life, and some to shame and everlasting contempt.” (Daniel 12:2)

7. Kisah Para Rasul 24:15

“Aku menaruh pengharapan kepada Allah, sama seperti mereka juga, bahwa akan ada kebangkitan semua orang mati, baik orang-orang yang benar maupun orang-orang yang tidak benar.” (Kisah Para Rasul 24:15)

Having a hope in God, which these men themselves accept, that there will be a resurrection of both the just and the unjust.” (Kisah Para Rasul 24:15)

8. Yohanes 11:25

“Jawab Yesus: “Akulah kebangkitan dan hidup; barangsiapa percaya kepada-Ku, ia akan hidup walaupun ia sudah mati.” (Yohanes 11:25)

Jesus said to her, “I am the resurrection and the life. Whoever believes in me, though he die, yet shall he live.” (Yohanes 11:25)

9. 1 Tesalonika 4:14

“Karena jikalau kita percaya, bahwa Yesus telah mati dan telah bangkit, maka kita percaya juga bahwa mereka yang telah meninggal dalam Yesus akan dikumpulkan Allah bersama-sama dengan Dia.” (1 Tesalonika 4:14)

For since we believe that Jesus died and rose again, even so, through Jesus, God will bring with him those who have fallen asleep.” (1 Tesalonika 4:14)

10. Yohanes 6:54

“Barangsiapa makan daging-Ku dan minum darah-Ku, ia mempunyai hidup yang kekal dan Aku akan membangkitkan dia pada akhir zaman.” (Yohanes 6:54)

Whoever feeds on my flesh and drinks my blood has eternal life, and I will raise him up on the last day.” (Yohanes 6:54)

Baca juga: 24 Ayat Alkitab Tentang Mengandalkan Tuhan dalam Sehari-hari

Dengan memahami apa makna dibalik ayat Alkitab tentang kita akan dibangkitkan, Anda pun bisa menambah wawasan keagamaan mengenai kebangkitan. Mengingat bahwa ada dua versi yakni Perjanjian Baru maupun Perjanjian Lama.

Sebagai umat Kristiani, Anda bisa mempelajarinya secara langsung dengan menggunakan Alkitab. Nantinya mampu meyakini bahwa kebangkitan memang benar-benar ada dan perlu dipercaya.

Irwin Day

Lahir seorang besar dan tenggelam beratus ribu. Keduanya harus dicatet, keduanya dapat tempat - "Catetan Th. 1946" - Chairil Anwar

error: Konten dilindungi !!