7 Ayat Alkitab Tentang Bersyukur Atas Pasangan dalam Kristen

Kristenly.com – Setiap makhluk Tuhan ciptakan lengkap bersama pasangannya. Ketika momen penuh kebahagiaan itu telah tiba, maka sebagai umat Kristen percaya harus mengungkapkan rasa syukurnya. Hal ini terdapat dalam ayat Alkitab tentang bersyukur atas pasangan.

Pasangan merupakan mereka yang mampu menerima segala kekurangan, hidup bersama pilihan hati akan mendatangkan kebahagiaan serta hari-hari menyenangkan bersama. Dengan begitu, hidup terasa lebih lengkap.

Tuhan Yesus memberikan pasangan kepada hamba-Nya sebagai pelengkap segala hal. Maka, ketika sudah menikah dan saling mengisi kekosongan, jangan pernah lupa bahwa Sang Bapa mengambil peran besar dalam perjalan cinta Anda.

Bersyukur atas hadirnya pasangan bisa mengungkapkannya melalui berbagai cara. Seperti memberikan hadiah, kejutan, hingga memanjatkan doa-doa terbaik untuk kehidupan masa depan lebih bahagia bersama-sama.

Baca juga: 115 Kata-kata Rohani Kristen Tentang Bersyukur Atas Berkat Tuhan

Daftar Ayat Alkitab Bersyukur Atas Pasangan

ilustrasi pasangan romantis
ilustrasi pasangan romantis, sumber gambar: pexels.com

Setiap perjalanan menemukan pasangan orang-orang tentu saja berbeda. Ketika sang belahan jiwa telah hadir dalam hidup, ini merupakan sebuah keberkatan dari Tuhan Yesus. Supaya tidak lupa bersyukur, simak ayat Alkitab tentang bersyukur atas pasangan berikut ini.

1. Markus 10:6-9

“Sebab pada awal dunia, Allah menjadikan mereka laki-laki dan perempuan, sebab itu laki-laki akan meninggalkan ayahnya dan ibunya dan bersatu dengan istrinya, sehingga keduanya itu menjadi satu daging. Demikianlah mereka bukan lagi dua, melainkan satu. Karena itu, apa yang telah dipersatukan Allah, tidak boleh diceraikan manusia.” (Markus 10:6-9)

2. Kejadian 2:23-25

“Lalu berkatalah manusia itu: ‘Inilah dia, tulang dari tulangku dan daging dari dagingku. Ia akan dinamai perempuan, sebab ia diambil dari laki-laki.’Sebab itu seorang laki-laki akan meninggalkan ayahnya dan ibunya dan bersatu dengan istrinya, sehingga keduanya menjadi satu daging. Mereka keduanya telanjang, manusia dan istrinya itu, tetapi mereka tidak merasa malu.” (Kejadian 2:23-25)

3. Markus 12:33

“Memang mengasihi Dia dengan segenap hati dan dengan segenap pengertian dan dengan segenap kekuatan, dan juga mengasihi sesama manusia seperti diri sendiri adalah jauh lebih utama dari semua korban bakaran dan korban sembelihan.” (Markus 12:33)

4. 2 Korintus 6:14

“Janganlah kamu merupakan pasangan yang tidak seimbang dengan orang-orang yang tak percaya. Sebab persamaan apakah terdapat antara kebenaran dan kedurhakaan? Atau bagaimanakah terang dapat bersatu dengan gelap?” (2 Korintus 6:14)

5. 2 Korintus 6:14

”Janganlah kamu merupakan pasangan yang tidak seimbang dengan orang-orang yang tak percaya. Sebab persamaan apakah terdapat antara kebenaran dan kedurhakaan? Atau bagaimanakah terang dapat bersatu dengan gelap?” (2 Korintus 6:14)

6. Kejadian 2:18

“TUHAN Allah berfirman: ‘Tidak baik, kalau manusia itu seorang diri saja. Aku akan menjadikan penolong baginya, yang sepadan dengan dia.” (Kejadian 2:18)

7. Kejadian 2:23

“Lalu berkatalah manusia itu: “Inilah dia, tulang dari tulangku dan daging dari dagingku. Ia akan dinamai perempuan, sebab ia diambil dari laki-laki.” (Kejadian 2:23)

Baca juga: 22+ Doa Ucapan Syukur Kristen Kepada Tuhan Yesus yang Tulus

Bagaimana Tuhan mempertemukan jodoh seseorang sangatlah indah. Mempunyai pasangan sehidup semati, semoga bisa terus bersama sampai maut memisahkan. Selain itu, bersyukur adalah kunci kebahagiaan hidup bersama.

Dengan merenungi maksud ayat Alkitab tentang bersyukur atas pasangan, semoga bisa memberikan pelajaran untuk mensyukuri berkat indah ini. Suami atau isteri merupakan keberkatan yang harus selalu mensyukurinya supaya dapat memperoleh kehidupan bahagia selamanya.

Irwin Day

Lahir seorang besar dan tenggelam beratus ribu. Keduanya harus dicatet, keduanya dapat tempat - "Catetan Th. 1946" - Chairil Anwar

error: Konten dilindungi !!